Kare Ayam Sayur Daun Kemangi

Close

"Kare" atau "kari" hidangan berkuah yang di masak menggunakan banyak rempah, hingga masakan ini bercita rasa tajam dan pedas,asal mula masakan kari terutama di India, hanya bumbu terlalu tajam banyak rempah.sampai di Indonesia dimasing masing daerah memodif bumbu-bumbu tersebut, kali ini saya menghadirkan resep kare dengan menambahkan sayuran, sehingga all in one, makan nya ada sayur dan lauk jadi satu. Resep rumahan ini begitu nikmat karena menggunakan santan @karasantan.id daun jeruk, daun salam dan serai, saya memodif menambahkan daun kemangi rasanya kuah tambah nikmat dengan aroma daun kemangi. Perlu di coba yah bunds, segar dan nikmat serta lezat.

3 years ago

Loading ...