Klepon Lamington

Close

Kali ini aku membuat cake special yang memadukan antara lamington cake dan kue klepon. Rasanya enak sekali, manis, lembut, dan gurih menjadi satu. Apalagi adonan cakenya menggunakan santan KARA yang menambah enak citarasanya.

Kreasi malo_kitchen

Favorit asanti_dessert

3 years ago

Loading ...