Selalu bersemangat untuk segala sesuatu yang berbau positif, seperti mengikuti ajang kompetisi #SantanKARA dan saya adalah salah satu pesertanya alhamdullilah. Kali bebikin kue kesukaan keluarga kecil saya, kue nya sih simple bikinnya tapi rasanya luar biasa. Yuuuk kita kepoin resepnya!
Kreasi anindiyahalfera
Favorit siti_untari
3 years ago
2 butir telur
75 gram tepung segi tiga
60 gram gula pasir
65 ml Santan Kara @karasantan.id
25 ml minyak sayur
1 sdt SP
1/2 sdt baking powder
1 sdt pasta red velvet
1 tetes pewarna merah tua (bila dibutuhkan)
150 Gram Butter Cream
5 tangkai buah cerry